Pengaruh Budaya Organisasi terhadap Kinerja Karyawan Olympindo Multi Finance Makassar

Authors

  • Rais STIE Pelita Buana
  • Andi Nuryadin STIM LPI Makassar
  • Andi Irfan STIM LPI Makassar

DOI:

https://doi.org/10.38531/jambir.v2i2.51

Keywords:

Budaya organisasi, kinerja karyawan, Olympindo Multi Finance Makassar

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis peranan budaya organisasi sebagai salah satu faktor penting dalam meningkatkan kinerja karyawan Olympindo Multi Finance Makassar. Penelitian dilakukan terhadap karyawan Olympindo Multi Finance Makassar dengan total responden sebanyak 35 orang sebagai sampel. Peneliti menggunakan metode sensus atau teknik sampling jenuh yang berarti mengambil keseluruhan jumlah populasi sebagai sampel penelitian. Untuk melakukan pengumpulan data, peneliti menggunakan dua metode yaitu metode kuesioner (angket) dan metode dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis regresi linier sederhana. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara budaya organisasi terhadap kinerja karyawan Olympindo Multi Finance Makassar.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Andayani & Tirtayasa, S. (2019). Pengaruh kepemimpinan, budaya organisasi, dan motivasi terhadap kinerja pegawai. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 2(1), 45-54.

Arianty, N. (2015). Pengaruh budaya organisasi terhadap kinerja pegawai. Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis, 14(2).

Erisna, N. & Purnama. (2017). Pengaruh disiplin kerja dan motivasi kerja terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. Bintang Kharisma Jaya Motor Bandar Lampung. PENELITIAN MANDIRI UNIVERSITAS BANDAR LAMPUNG.

Jamaluddin, J., Yunus, H., & Akib, H. (2017). Pengaruh budaya organisasi terhadap kinerja pegawai pada dinas pendidikan provinsi sulawesi selatan. Jurnal Administrare, 4(1).

Muis, M. R., Jufrizen, J., & Fahmi, M. (2018). Pengaruh budaya organisasi dan komitmen organisasi terhadap kinerja karyawan. Jesya (Jurnal Ekonomi dan Ekonomi Syariah), 1(1), 9-25.

Mukrianto, M., Echdar, S., & Sjarlis, S. (2021). Pengaruh Kepemimpinan Transformasional, Motivasi Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Aparatur Sipil Negara Pada Dinas Tenaga Kerja Dan Transmigrasi Kabupaten Manokwari. Journal of Applied Management and Business Research (JAMBiR), 1(2), 108-115.

Nugroho, H. D., Maryadi, M., & Sjarlis, S. (2021). Pengaruh Kompensasi, Budaya Organisasi dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja ASN pada Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Manokwari. Journal of Applied Management and Business Research (JAMBiR), 1(2), 173-182.

Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kombinasi. Bandung: Alfabeta

Trang, D. S. (2013). Gaya kepemimpinan dan budaya organisasi pengaruhnya terhadap kinerja karyawan. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 1(3).

Downloads

Published

2022-05-31

Issue

Section

Articles